Kamis, 10 November 2011

Lada


Lada

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
?Lada
Lada
Lada
Klasifikasi ilmiah
Kerajaan:Plantae
Divisi:Magnoliophyta
Kelas:Magnoliopsida
Ordo:Piperales
Famili:Piperaceae
Genus:Piper
Spesies:P. nigrum
Nama binomial
Piper nigrum
L.
Lada atau merica (Piper nigrum L.) adalah rempah-rempah berwujud bijian yang dihasilkan olehtumbuhan dengan nama sama. Lada sangat penting dalam komponen masakan dunia dan dikenal luas sebagai komoditi perdagangan penting di Dunia Lama. Pada masa lampau harganya sangat tinggi sehingga menjadi salah satu pemicu penjelajahan orang Eropa ke Asia Timur untuk menguasai perdagangannya dan, dengan demikian, mengawali sejarah kolonisasi AfrikaAsia, danAmerika.
Di Indonesia, lada terutama dihasilkan di Pulau Bangka. Lada disebut sahang dalam bahasa Melayu Lokal seperti bahasa Banjar, Melayu Belitung, Melayu Sambas, dan lain-lain.

[sunting]Galeri

Sumber: Foto koleksi Tropenmuseum, Amsterdam.lada is pedes dan bikin bersin2, jangan mencium lada

[sunting]Pranala luar

0 komentar:

Posting Komentar